Panduan dasar menampilkan gambar pada SSD1306 0.96 inch Oled Display dangan ESP8266 menggunakan Arduino IDE. Parts yang digunakan, wiring diagram dan library dapat dilihat di ESP8266 OLED Display.
Image conversion
Dengan library ini, kita juga dapat menampilkan gambar, yang tentunya harus dikonversi terlebih dahulu ke dalam format yang sesuai. Untuk mengkonversi gambar yang akan kita tampilkan pada oled display, kita dapat menggunakan convertio.co. Pilih gambar yang akan dikonversi atau drag file ke halaman website, kemudian pilih menu to
image
XBM
Kemudian tekan tombol Convert
berwarna merah.
Tunggu beberapa saat, dan setelah konversi selesai, tekan tombol download.
Untuk percobaan konversi, kita sudah menyiapkan sample gambar android yang dapat didownload di: android_logo.png. Hasil konversi gambar di atas bisa didownload di: android_logo.xbm.
Sketch
Untuk dapat menampilkan gambar yang sudah kita konversi sebelumnya, kita harus melakukan beberapa penyesuaian. Buka file android_logo.xbm
yang sudah kita download.
Edit 3 baris paling atas dari sebelumnya seperti gambar di atas menjadi seperti gambar berikut:
Setelah selesai edit, kemudian rename file menjadi android_logo.h
. dan simpan di folder yang sama dengan sketch Arduino. Isi android_logo.h
setelah edit:
android_logo.h
Contoh sketch untuk penggunaan gambar di atas adalah sebagai berikut:
SSD1306_images.ino
Dengan menggunakan perintah drawXbm(x, y, width, height, bits)
akan menampilkan gambar sebagai berikut: